Di dalam hubungan rumah tangga kita
Aku akan selalu menjagamu
walau kau lumpuh
Aku akan tetap merawatmu
Istriku. . . . . . . . .
Kesetiaanku tak akan pernah tergantikan
Oleh wanita selain kamu
Istriku. . . . . . . . . .
Kau wanita terindah di dunia
kau wanita sempurna hanya untukku
Kau sudah berkorban
Demi anak-anak kita. . . .
Ku angkat ragamu yang tak berdaya
Ku basuh tubuhmu istiku
Aku takkan menghiyanati kesetiaanmu
Oh istriku. . . . . . .
Kesetiaan ku hanya untukmu
walau badai menerjang kita
Ku akan selalu mencitai dan menyayangimu
Istriku sayang. . . . . . . .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar